Siapa yang tidak tahu tentang cerita Mahabharata dan sering tayang di televisi Indonesia. Mahabharata Ini adalah salah satu dari dua epos India kuno. Ini adalah kisah epik perang Kurukshetra dan kisah Pandawa dan Korawa. Pertempuran Kurukshetra diyakini telah terjadi sekitar 5000 tahun yang lalu. Pada saat ini keberadaan tempat di cerita ini masih dapat ditemukan di tempat-tempat yang berhubungan dengan Mahabharata.
Mahabharata (Dewanagari: महाभारतम्; IAST: Mahābhāratam) adalah salah satu dari dua wiracarita besar India Kuno yang ditulis dalam bahasa Sanskerta, yang satunya lagi adalah Ramayana. Mahabharata menceritakan kisah perang antara Pandawa dan Korawa (Kurawa) memperebutkan takhta Hastinapura.
Mahabharata banyak memuat filsafat dan peribadatan Hindu, dan membahas Empat Tujuan Hidup Manusia (12.161). Di antara karya dan cerita yang termuat dalam Mahabharata adalah Bhagawadgita, kisah Nala dan Damayanti, kisah Satyawan dan Sawitri, kisah Kaca dan Dewayani, kisah Resyasrengga, dan rangkuman Rāmāyaṇa, sering dianggap sebagai karya yang berdiri sendiri.
Mahabharata menjadi salah satu wiracarita terpanjang di dunia dan juga disebut sebagai “puisi terpanjang yang pernah dibuat”.[6][7] Versi terpanjangnya memiliki lebih dari 100.000 śloka atau lebih dari 200.000 baris (satu sloka sama dengan dua baris), dan prosa yang sangat panjang. Dengan sekitar 1,8 juta kata, naskah Mahabharata memiliki jumlah kata sekira sepuluh kali lipat gabungan antara Iliad dan Odisseia, atau empat kali lipat lebih panjang daripada Ramayana..
https://shope.ee/4zzwT2YoS0
Tonton juga
11 Tempat Nyata Di Mahabharata Saat Ini Part 1
11 Tempat Nyata di Mahabharata Saat Ini dan Lokasinya Part 2
11Tempat Nyata di Mahabharata Saat Ini Lokasinya
Playlist Lokasi Tempat yang disebutkan di Mahabharata
Penemuan Rumah Pandawa di Hastinapura. Bukti Sejarah Mahabharata
Fakta! Penemuan Kota Dwaraka, Kota Tempat Tinggal Sri Krishna
Ram Setu, Jembatan Yang Di Bangun Sri Rama, Bukti Nyata Kisah Ramayana itu Nyata?
#mahabharata #hindu #tempatmahabharata
source